Makanan pedas sepertinya semakin mendapatkan tempat pada penggemar makanan. Memang tidak semua penggemar makanan atau orang-orang yang sedang mencicipi berbagai jenis makanan menyukai makanan yang pedas. Tapi dilihat dari perkembangannya, apalagi di tahun 2018 ini, makanan pedas sepertinya masih menjadi favorit. Bahkan untuk mereka yang tidak terlalu menyukai pedas sekalipun, mencoba makanan pedas bisa menjadi pilihan ketika makanan dengan rasa pedas tersebut merupakan suatu makanan khas. Salah satu Negara di dunia, yang digadang-gadang memiliki makanan paling pedas adalah Mexico. Sebelum berbicara mengenai jenis makanan yang dimaksud bersama judi bola online, Mexico sendiri memang sudah terkenal dengan berani dalam menggunakan bumbu-bumbu baik yang umum maupun yang khas pada masakannya.

Atas keberaniannya dalam memadukan bumbu, masakan Mexico menjadi terkenal dengan keunikan rasanya. Kembali pada pembahasan mengenai makanan pedas, di Mexico dikenal adalah satu bahan makanan yang memiliki tingkat kepedasan tinggi, yaitu cabai jalapeno. Sesuai namanya, jalapeno merupakan nama dari salah satu jenis cabai di Mexico. Ukurannya bisa dikatakan tergolong raksasa, yakni sekitar 5 sampai 9 cm. jika dibandingan dengan cabai yang umum ada di Indonesia, tentu cabai jalapeno ini menang jauh dalam hal ukuran. Sudah banyak orang yang mencoba cabai jalapeno untuk membuktikan tingkat kepedasannya atau hanya sekedar untuk mencoba-coba. Reaksi orang tentu berbeda-beda. Ada yang menganggap satu buah cabai jalapeno sudah cukup pedas. Tapi ada juga yang justru menganggap cabai ini enak untuk dinikmati dan tidak terlalu pedas. Reaksi tersebut biasanya berasal dari orang yang memiliki toleransi kepedasan tinggi pada lidahnya.

Cabai jalapeno termasuk salah satu kuliner Mexico yang sudah mendunia. Cabai jenis ini banyak digunakan di Negara lain untuk bahas masakannya, atau bahkan sebagai makanan inti. Cabai jalapeno sebagai bahan masakan, biasanya bisa ditemukan di restoran Mexico yang memang memiliki kehususan dalam penyediaan makanan Mexico yang mempertahankan cita rasa Mexico. Sedangkan cabai jalapeno yang digunakan sebagai bahan inti masakan bisa ditemukan contohnya di Korea Selatan.

Disana ada restoran yang menjual berbagai macam kue. Satu diantara kue yang dijual adalah makanan yang menggunakan cabai jalapeno sebagai bahan utamanya, yang dibalut dengan adonan kemudian digoreng dalam minyak panas. Tampilan semacam itu mengingatkan kita pada makanan corndog, tapi isiannya bukan sosis melainkan cabai jalapeno. Walaupun dengan cara seperti itu cabai jalapeno sudah dimodifikasi sehingga bisa menjadi makanan kekinian, tapi nama jalapeno sendiri sudah identic dengan Mexico. Sehingga mau dimodifikasi sepersi apapun, ciri khas Mexican Food tetap erat dalam makanan yang menggunakan jalapeno.

Di Negara Mexico sendiri jalapeno bahkan dibudidayakan dalam semua perkebunan yang sangat luas. Ada satu perkebunan cabai jalapeno yang menjadi perkebunan cabai jalapeno paling luas di Mexico yaitu di sekitar lembah Sungai Papaloapan. Perkebunan tersebut tidak hanya menjadi tempat untuk membudidayakan cabai jalapeno semata. Melainkan juga menjadi objek wisata yang bisa menjadi pilihan wisatawan yang berkunjung untuk melihat kebun cabai jalapeno. Apalagi jika bertepatan dengan waktu panen raya. Wisatawan akan disuguhkan dengan pemandangan panen besar-besaran cabai jalapeno. Jika berkunjung ke Mexico, wisatawan bisa memilih cabai jalapeno sebagai oleh untu dibawa ke Negara asal. Oleh-oleh tersebut dapat berupa cabai jalapeno yang sudah berbentuk saus yang nantinya bisa digunakan untuk topping nachos misalnya, atau bisa juga dalam bentuk acar yang sudah dikemas dalam toples-toples dalam ukuran tertentu.